
Syukur atas berkat Rahmat Tuhan yang Maha Baik, dan kegigihan siswa-siswi serta guru pembina, SMPK Santa Maria 1 Malang mendapatkan Silver Medal atas nama Eiffel Conchita Wong dalam Olimpiade Bahasa Inggris Olimpiade Rihand Creative 2023 Tingkat Nasional.
Selalu semangat bekerja maksimal untuk kembali menulis tinta emas dalam event-event berikutnya. Terimakasih. #KITASTAMSA